Enter your keyword

Jurnal Internasional 2014

Penulis Judul dan Jurnal Rosmalia, D dan Martokusumo, W. The Kasunean River Revisited: Some Notions on the Role of Cultural Landscape Elements in Cirebon City, West Java, Indonesia. NAKHARA: Journal of Environmental Design and Planning, vol. 10. 2014, hal. 77-84 , ISSN: 1905-7210, Chulalongkorn University, Bangkok, Thailand Fahmi, F.Z., Hudalah, D., Rahayu, P., Woltjer, J. Extended urbanization […]

Seminar Purna Bakti Dosen Arsitektur

Bandung, 24 Januari 2014 bertempat di Galeri Arsitektur SAPPK ITB diselenggarakan Seminar Purna Bakti Dosen Arsitektur antara lain Fashridjal M. Noor, Suparti A. Salim, dan Sutan Hidayatsyah. Seminar Purnabakti Dosen Arsitektur dengan Judul Visi untuk Pendidikan “Manajemen Properti & Perumahan” yang dibuka dengan sambutan oleh Wakil Dekan Bidang Akademik SAPPK ITB, Dr.-Ing. Ir. Widjaja Martokusumo […]

Riset Dosen 2014

No. Judul Penelitian “Riset dan Inovasi KK” – Batch I dan Batch II Penulis KK 1 Penilaian Pemahaman Masyarakat Terhadap Rencana Evakuasi Tsunami di Sanur (Assesment of Community Understanding on Tsunami Evacuation Plan in Sanur) Puspita Dirgahayani, ST., M.Eng., Dr.Eng Pengelolaan Pembangunan dan Pengembangan Kebijakan 2 Pemanfaatan Role-Playing Game sebagai Pendukung Perencanaan Partisipatif Perkotaan Dr. Suhirman, […]

Kunjungan Dr. Anthony Halog

Rabu, 22 Januari 2014, SAPPK ITB menerima kunjungan Dr. Anthony Halog, lecturer on environmental management, University of Queensland, Australia. Dr. Anthony Halog yang didampingi salah satu staf dosen Program Studi Magister Perencanaan Wilayah dan Kota (PWK) SAPPK ITB yaitu Bapak Delik Hudalah, ST, MT, M.Sc., Ph.D., akan memberikan kuliah dengan Topik (tentative): Environmental Assessment, Urban […]

Kegiatan Ekskursi Mahasiswa TPB SAPPK ITB Angkatan 2013

Sejak tahun 2008 ITB memberlakukan penerimaan mahasiswa baru pada tingkat fakultas/sekolah. Sistem penerimaan seperti ini dimaksudkan agar dapat memberikan penguatan dan pengayaan kepada semua mahasiswa Tahun Pertama Bersama (TPB) yang tergabung dalam keilmuan yang serumpun. Selama masa pendidikan TPB, yang merupakan masa transisi dari masa pendidikan di tingkat sekolah menengah atas dan perguruan tinggi, mahasiswa […]

Rektor ITB melantik Pejabat Baru Para Ketua Program Studi ITB Periode 2014 – 2016

Aula Barat ITB, 17 Januari 2014, pukul 14.00 WIB., Rektor ITB Prof. Akhmaloka, Phd., melantik Pejabat Baru Para Ketua Program Studi ITB Periode 2014 – 2016. Hadir pada acara pelantikan tersebut, Pimpinan dan Wakil pimpinan dari Majelis Wali Amanat, Majelis Guru Besar, Senat Akademik, Fakultas/Sekolah serta pimpinan unit kerja di lingkungan ITB. Para Ketua Program […]

Kunjungan Prof. Christopher Silver, Ph.D.

Senin, 16 Januari 2014, SAPPK ITB menerima kunjungan Dekan College of Design, Construction & Planning College of Design, Construction and Planning, Department of Urban and Regional Planning Prof. Christopher Silver, Ph.D. dari University of Florida. Bertempat di Ruang Rapat/Data SAPPK Lantai 2 Labtek IX-A, kunjungan diterima oleh Ketua Program Studi Magister Perencanaan Wilayah dan Kota […]