Kunjungan Dekan SAPPK ke Jerman [2], 5-8 November 2017
University of Stuttgart Kunjungan kedua sebagai visiting professor dilanjutkan ke Stuttgart University untuk memenuhi undangan dari Prof. Dr. Astrid Ley (Direktur Institute of Urbanism and Sustainable Design-IUSD). Pembicaraan rencana pelaksanaan antara ITB dan Universitas Suttgart dirintis melalui rencana pelaksanaan kegiatan Summer School di Indonesia (Bandung dan Jogjakarta). Pembahasan tersebut juga dihadiri oleh tutor IUSD Yassine […]