Mahasiswa PWK dan Rancang Kota Raih Gold Prize dalam Ajang International Intellectual Property, Invention, Innovation and Technology Exposition (IPITEx), Thailand Inventors Day 2024
Mahasiswa program studi Sarjana Perencanaan Wilayah dan Kota dan Magister Rancang Kota yang tergabung dalam Tim ITB berkolaborasi dengan jurusan Teknik Fisika dan Sains Teknologi