Sambutan Dekan
Salam Hormat & Sejahtera,
Rasa syukur dan bangga kami panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena dalam perjalanannya, SAPPK senantiasa tumbuh berkembang ke arah yang lebih maju.
Kini, dalam situasi pandemi Covid-19, kita harus dapat beradaptasi dengan prokes yang sudah ditetapkan, oleh karena itu diperlukan inovasi teknologi agar proses & sistem pendidikan dapat tetap berjalan dan berkembang.
Semoga dengan semangat dan tekad yang kuat, kita bisa melalui pandemi ini dengan lancar, sehingga dapat kembali ke situasi yang aman, tenteram dan normal.
Dr. Sri Maryati, S.T., MIP.
Dekan SAPPK