Enter your keyword

Munadjat

Share on facebook
Share on twitter
Share on linkedin

Oleh : Admin

 
Nama Lengkap Munadjat
Jabatan Lektor
Education S.Pd. (STKIP), MM. (UNWIM), Dr. (UNPAD)
NIP 195802211982031003
Bidang Keahlian Ekonomi/Management Marketing
Bidang Penelitian The Influence of Promotion Performance and The Student Relationship to The University’s Image and The Student’s Satisfaction After Choosing The Magister Management Program at Universities in West Java and Banten
RESEARCH GROUP Sistem dan Pemodelan Ekonomi
Courses
  1. Teknologi dan Perubahan Sosial
  2. Tata Kelola Teknologi di Masyarakat
  3.  Sitem Inovasi dan Pembangunan
Email munadjat (at) sappk.itb.ac.id
Alamat Kantor SAPPK ITB Labtek IX-A  Jl. Ganesha No. 10, Bandung 40132, Indonesia
Phone : +62 22 2504625Fax : +62 22 2500046

Penelitian /Publikasi/Presentasi Makalah

a.  Dalam Jurnal Nasional dan diakui

No.

Pengarang dan Judul Makalah

Nama Jurnal,N0. Publikasi, Vol., Tahun,ISSN, dan Tempat Publikasi

1. Munadjat.,Pengaruh Kinerja Promosi dan Kerelasian Mahasiswa terhadapCitra Perguruan Tinggi serta Kepuasan Mahasiswa Setelah Memilih Program Magister Manajemen pada Perguruan Tinggi di Jawa Barat. Sosiohumaniora No.1.Maret 2014 ISSN 1411-0911
2. Munadjat., Kepuasan dan Loyalitas Pelanggan pada Perusahaan Pelayanan Jasa Techno soscio Ekonomika Volome 6 No. 2 November 2013 ISSN 1979-4835.
3. Munadjat.,Kerelasian Pelanggan (Customer Relationship) Techno-socio Ekonomika Volume 5 No.3 Agustus 2010 telah ber ISSN.
4. Munadjat., Kinerja Promosi dan Kerelasian Mahasiswa Terhadap Citra Perguruan Tinggi Serta Kepuasan Mahasiswa Setelah Memilih Program Magister Manajemen. Techno-socio Ekonomika Volume 4 No.3 Juli 2010 telah ber ISSN.
5. Munadjat., Diferensiasi Pelayanan Terhadap Loyalitas Nasabah Bank Majalah Ilmiah Volume 22 No.1 Maret 2010 ISSN : 0853-7692.
6. Munadjat., Manajemen Transformasi dan Perubahan dalam Menciptakan Pembaharuan Organisasi.  Ekonomus Jurnal Ekonomi dan Manajemen Usaha Volume VII No.2 Nopember 2009 ISSN: 1693-1971.
7. Munadjat., Pertumbuhan dan Perkembangan Struktur Ekonomi. Ekonomus Jurnal Ekonomi dan Manajemen Usaha Volume VI No.2 Nopember 2008 ISSN: 1693-1971.
8. Munadjat., Managing Change in  Learning Organization Wawasan Tridarma NO.9 April 2005 XVII.

b. Dalam Proceeding Seminar /Karya Ilmiah di Lembaga, Pemerintah, Polri.

No.

Pengarang dan Judul Makalah

Nama Seminar, tahun dan tempat Publikasi

1. Munadjat, Model Perancangan Dan Strategi Pengembangan Produk Wisata Kuliner Sebagai Penunjang Daya Saing Industri Pariwisata Di Kota Bandung. Seminar Nasional “Peran Dan Pendidikan Per.Encanaan Wilayah Dan Kota Di Era Desentralisasi Dan Demokrasi”. Plano 55, 19 September 2014.
2 Munadjat., Kajian Analisis Usaha Perbengkelan Untuk Berwirausaha. Kajian Pelatihan Untuk Berwirausaha Perbengkelan Mobil Bagi Purna TugasPegawai PT.Kautsar Inti Prima Tanggeran Kerja sama dengan BBPLKDN Bandung 2010.
3. Munadjat., Kajian Pembekalan Pelatihan Berwirausaha Pra Purnabakti. Pembekalan dan Pelatihan Pra Purnabakti PT.GMF AERO ASIA4 September 2012 di Hotel Putri Gunung Lembang.
4. Munadjat.,Pengembangan Usaha Kecil dan Menengah Pemberdayaan Masarakat. Kajian Pengembangan Program Pelatihan Usaha Mandiri Propesional B2PLKDN Bandung 2006.
5. Munadjat., Kajian Pengembangan Strategi Bisnis Usaha Kecil Dan Menengah. Pengembangan Strategi Bisnis Layanan Bidang Pengembangan Latihamn Kerja dalam Negeri di BLK Bekasi 2006.
6. Munadjat., Identifikasi Potensi Usaha Kecil dan Menengah di Propinsi Jawa Barat. Kajian Potensi Usaha Kecil dan Menengah di Kab/Kota untuk Disnakertran Propinsi Jawa Barat 2008.

c. Dalam Participant Seminar /Lokakarya/Karya Ilmiah

No.

Judul Makalah

Nama Seminar, tahun dan tempat Publikasi

1 Workshop Penulisan Artikel Ilmiah Bersumber dari Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat. Workshop tanggal 25 November 2014 di  LPPM Institut Teknologi Bandung.
2 Lokakarya Penulisan Artikel untuk Publikasi di Jurnal Ilmiah Lokakarya tanggal 24 April 2014 di Institut Teknologi Bandung Journal.
3 Membangun Sinergi Quardruple Helix dalam Pemberdayaan Masyarkat. ( Akademi, Pemerintahan, Bisnis, dan Komunitas) dalam rangka Milad Emas 50 Tahun Mesjid Salman ITB. Seminar Binangkit tanggal 19 April 2014 di Salman Institut Teknologi Bandung.
4 Ragam (Ramadhan Great Meeting) Seminar tanggal 6 Juli 2014 di Salman Institut Teknologi Bandung.
5 Dimensi Hasil-Hasil Pengkajian dan Pengembangan Kebijakan Perdagangan Seminar tanggal 4 Juni 2014 di Badan Pengkajian dan Pengembangan Kebijakan Perdagangan , Kementrian Perdagangan RI.
6 International Workshop on Sustainable Urban Transportation in Developing Countries : Issues, Problem and Solution for the Future of Urban Mobility and Accessibility in the Cities of Indonesia. Plano55 International Workshop 24 Juni 2014 di Institut Teknologi Bandung.
7 Workshop Applied Approach Untuk Dosen ITB Workshop Juni-Juli 2013 di Institut Teknologi Bandung.
8 Menuju Era Baru Nasionalisme Ekonomi Indonesi Saresehan Kebangsaan 24 November 2012 di Institut Teknologi Bandung.
9 One Day International Seminar PPP/in Asia  Cases of Japan,Indonesia and Malasysia (International Seminar) November 1, 2012. SAPPK Institut Teknologi Bandung
10 Planocosmo International Conference;Making Planning Works:Bridging the Gaps (International Seminar) Bandung 8-9 Oktober 2012  SAPPK Institut Teknologi Bandung
11 Inovasi dan Kontribusi Peneliti ITB bagi Industri dan Masyarakat” (Seminar nasional) tanggal 31 Oktober 2012.
12 PLANOCOSMO “Menjadikan Perencanaan Bermakna:Menjembatani Pengetahuan dan Praktek” (Seminar nasional) SAPPK Institut Teknologi Bandung, tanggal 12-13 September 2012.
13 ALiansi Strategis Alumni Program Doktor Ilmu Ekonomi UNPAD Untuk Kemajuan Program Studi Doktor di Indonesia” Dalam Temu “Alumni dan Saresehan Alumni Program Doktor Ilmu Ekonomi FE UNPAD 5Maret 2011
14 “Penulisan Artikel Ilmiah untuk Publikasi di Jurnal Internasional Bidang Engineering Science” (Pelatihan) Rabu,23 November 2011 Kampus ITB Jl.Ganesa No.10 Bandung.
15 Metoda Pembelajaran Konterporer (Seminar nasional) KOPERTIS Wilayah IV Bandung 18 Desember 2010.
16 ESQ Leadership Training (Pelatihan) ESQ Basic Training 16-17 Maret 2012 ITB Bandung
17 Lokakarya Evaluasi Kurikulum 2008Di SAPPK ITB. (Lokakarya) 8 Februari 2012 di Hotel Jayakarta Bandung
18 Sosialisasi Kelembagaan bagi LPK Se- Kota Bandung. (Lokakarya) 05 Desember 2011, di NEW Naripan Hotel.
19 Sosialisasi Manajemen Pelatihan LPK Se Kota Bandung Program Peningkatan Kesempatan Kerja (Lokakarya) 14 Oktober 2010 di Bandung.
20 Sosialisasi Program Anti Korupsi BPKP bersama Dosen Membangun Kepedulian Dalam Memberantas Korupsi (Lokakarya) 27 Juli 2010 diAula Perwakilan BPKP Propinsi Jawa Barat.

d. Penelitian yang pernah Dilakukan dengan Sumber Dana Hibah Kometensi, Riset Unggulan, dan sejenisnya.

No.

Peneliti dan Judul Penelitian

Sumber dana, Tahun,

Dan tempat Publikasi

1 Dr.Munadjat S.Pd.,MM , Prof.Dr.Ir.B.Kombaitan, M.Sc ,  Dr.Ir. Sonny Yuliar , “ Pengembangan Konsep Wisata sebagai Model Pembangunan Wisata Berbasis Kuliner dalam Rangka Peningkatan Kesejahteraan Usaha Kecil Menengah Industi Kreatif Makanan-Minuman Hulu-Hilir di Kab/Kota Bandung Jawa Barat Tahun 2015 Penelitian Prioritas Nasional Masterplan Percepatan dan Perluasan Pembangunan Ekonomi Indonesia 2014 – 2025 (MP3EI 2015)
2 Dr.Ir Muhammad Tasrif, M.Eng , Dr.Munadjat.,S.Pd.,MM , Dr.Ir. Sonny Yuliar , Prof.Dr.Ir.B.Kombaitan, M.Sc , “ Ekonomi Hijau, Produksi Bersih, dan Ekonomi Kreatif : Pendekatan Pemberdayaan Usaha Kecil Berbasis Agribisnis Menuju Pertumbuhan Ekonomi Berkualitas di Provinsi Jawa Barat tahun 2015 Program Riset Unggulan ITB-DIKTI 2015
3 Sonny Yuliar, MunadjatKomersialisasi Teknologi Produk Penelitian Akademik Program Riset dan Inovasi ITB 2014
4 Munadjat, Sonny Yuliar, B. KombaitanModel Perancangan dan Strategi Pengembangan Produk Wisata Kuliner Berbasis Web Entrepreneurship sebagai penunjang Daya Saing Industri Pariwisata di Kota Bandung Program Riset Peningkatan Kapsitas ITB 2014
5 Kartib Bayu., Muhammad Tasrif,Munadjat, IbPE Kerajinan Batu Mulya di Kabupataen Sukabumi Propinsi Jawa Barat. Pengabdian Masyarakat Dikti Tahun2013
6 Muhammad Tasrif,Munadjat, Kartib Bayu., Model Dinamik Penumbuhan Wirausaha Baru dalam Mendukung Pengentasan Kemiskinan dan Pengangguran di Perdesaan. Hibah Kompetensi DIKTI Tahun 2013

Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat Dalam 5 Tahun Terakhir

No Tahun Judul Pengabdian kepada Masyarakat

Pendanaan

Sumber*

Jml (Juta Rp)

2009 Pelatihan Subsidi Program Satuan Pengamanan di Polres  Bandung Timur Dinas Tenaga Kerja Kota Bandung Rp 100.000.000,-
2009 Pelatihan Subsidi Program Satuan Pengamanan (SATPAM) di Polres  Bandung Timur dan UPI BBPLKDN Bandung Rp   175.000.000,-
2008 Pelatihan Subsidi Program Satuan Pengamanan (SATPAM) di Polres  Bandung Timur,Polres Bandung Barat dan UPI BBPLKDN Bandung Rp   75.000.000,-
2008 Pelatihan Subsidi Program Teknisi HP BBPLKDN Bandung Rp 25.000.000,-
2008 Pelatihan Subsidi Program Teknisi Komputer. BBPLKDN Bandung RP.50.000.000,-
2007 Pelatihan Subsidi Program Satuan Pengamanan (SATPAM) di Polres Bandung Timur, Polres Bandung dan UPI BBPLKDN Bandung RP.225.000.000,-
2006 Pengembangan UKM Pemberdayaan Masyarat Kejuruan Menjahit BLK Bekasi
2006 Pengembangan UKM Pemberdayaan Masyarat Kejuruan Pertukangan Kayu BLK Bekasi
Home
Jadwal dan Acara Tautan Penting Informasi Publik