Pengenalan Program Studi SAPPK 2021
Pada Jumat 24 September 2021, SAPPK mengadakan acara daring Pengenalan Program Studi yakni: Program Studi Sarjana Arsitektur (Akreditasi Unggul) dan Program Studi Sarjana Perencanaan Wilayah dan Kota (Akreditas Unggul) bagi seluruh mahasiswa baru Program Sarjana SAPPK angkatan 2021 (TPB). Acara ini dimaksudkan untuk memberi wawasan dan informasi yang lebih lengkap tentang profil masing-masing program studi, […]